Manfaat pohon Ketapang Untuk Kesehatan Manusia
1. Menurut web kesehatan air rebusan daun ketapang sangat baik untuk perkembangan janin dalam kandungan, karena memiki kandungan asam folat yang tinggi. Namun tidak semua kondisi kehamilan bisa mengonsumsi ramuan herbal ini.
2 . Mampu menurunkan diabetes dari 25 – 62 %, namun efeknya sendiri baru terlihat setelah 15 hari pengobatan
3 . Menghambat Pertumbuhan Kanker sebesar 2,6 kali setelah 30 hari dipaparkan ramuan tersebut. Ini terjadi karena adanya sifat antikarsinogenik yang disinyalir mampu menurunkan sel kanker dalam tubuh.
4 . Mengobati Hepatitis atau liver hati yang mana bisa dilakukan dengan menggunakan daun ketapang yang sudah berwarna kuning kecoklatan.
5 . Kulit batang ketapang sendiri ternyata bermanfaat untuk mengobati sariawan jika mengonsumsinya secara teratur.
6 . Baik untuk menjaga imunitas tubuh karena ada kandungan antioksidan yang membuat kamu tidak mudah terserang penyakit.
7 . Meningkatkan fungsi kelenjar susu untuk ibu yang sedang menyusui.
8 . Meredakan penyakit Rheumatoid artritis alias radang sendi
9 . Mampu menenangkan dan melemaskan sistem saraf.
10 . Sifat antioksidan yang terdapat pada daun ketapang dapat mencegah kerusakan kromosom dan memberikan efek antiklastogenik.
11 . Mengobati sakit perut karena mampu membunuh parasit yang terdapat dalam usus.
12 . Menyembuhkan sakit kepala secara alami
Komentar
Posting Komentar
Terima Kasih